Selasa, 11 Mei 2010

Dasar Untuk Memulai Arbitrage Trading

Dasar Pengetahuan Yang Diperlukan

Menurut pendapat saya, untuk memulai arbitrage trading, kita memerlukan beberapa dasar pengetahuan sebagai pondasi kita untuk melakukan trading.

Pengetahuan mengenai Internet Betting

Seberapa jauh anda mengenal tentang internet betting? Seberapa jauh anda mengetahui kecepatan koneksi internet anda untuk mengakses website mereka? Pernahkah anda memasang online bet sebelumnya? Apa yang anda lakukan setelah selesai memasang online bet anda?

Pengetahuan mengenai Olahraga

Apakah anda mengetahui bagaimana cara mendapatkan angka (skor) dalam olahraga tertentu? Bagaimana peraturan yang mereka gunakan? Berapa waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan satu jenis olahraga? Apa yang terjadi bila permainan berakhir dengan imbang?

Modal

Modal yang diperlukan untuk memulai arbitrage trading cukup besar, walaupun tidak menutup kemungkinan bagi yang ingin mencoba hanya bermodalkan 100$-200$ saja. Tapi apakah profit (yang hanya 1% dari jumlah total bet) bisa memuaskan anda?

Bookmaker (Bandar)

Bookmaker atau bandar dalam Bahasa Indonesianya adalah komponen paling utama yang harus kita miliki untuk memulai arbitrage trading ini. Tanpa bookmaker, maka tidak ada juga yang bisa disebut dengan sports arbitrage trading. Untuk bookmaker yang terpercaya bisa dilihat di BOOKMAKER LIST. Silahkan sign up disana dan nikmati bonus-bonus yang diberikan dari masing-masing bookmaker.

Arb Service

Arb service kita perlukan untuk membantu kita dalam mencari arbitrage. Walaupun bisa dilakukan secara manual, tetapi akan sangat sulit bagi pemula untuk mencobanya. Untuk arb service saya rekomendasikan ucantlose.

Arb Calculator

Untuk menghitung berapa profit yang kita dapatkan dalam 1 arbitrage, berapa nominal yang harus kita pasang untuk tiap-tiap bookmaker, kita memerlukan yang namanya arbitrage calculator. Arbitrage calculator ini akan sangat banyak membantu kita dalam menentukan jumlah-jumlah yang ingin kita pasang.

Itulah dasar-dasar yang kita perlukan dalam memulai sebuah sports arbitrage trading. Apapun hasilnya nanti adalah tergantung dari diri kita sendiri, bukan dari saya ataupun dari orang lain. Kita sendirilah yang mampu mengukur kemampuan diri kita. Semoga informasi diatas bisa berguna bagi teman-teman semua.

artikel dikutip dari
http://www.panduanbetting.com/2010/03/arbitrage-arbitrase/dasar-untuk-memulai-arbitrage-trading/



BETFAIR dalam ARBITRAGE TRADING

Sports Arbitrage Trading

Arbitrage Trading itu HARUS melibatkan minimal 2 bookmaker. Kenapa harus 2 ? Karena tidak mungkin dalam 1 bookmaker dapat terjadi Arbitrage. Sekali lagi saya tegaskan kalau hal itu TIDAK MUNGKIN. Kenapa tidak mungkin ? Pertanyaan yang sama akan saya tanyakan kepada anda yang membuka toko (dagang), kalau tahu dagangan anda akan rugi, apakah tetap anda jual ?

BETFAIR dalam ARBITRAGE TRADING

BETFAIR bisa berfungsi sebagai salah satu bookmaker yang digunakan dalam Arbitrage Trading. Karena odds yang dihasilkan bisa saja berbeda. Akan tetapi dalam BETFAIR sendiri tidak memungkinkan terjadinya Arbitrage Trading. Yang terjadi dalam BETFAIR adalah TRADING biasa, sama halnya seperti FOREX, INDEX, dll. Anda beli, anda jual. Anda untung atau anda rugi.

AKAN TETAPI

Bila anda meluangkan waktu sejenak untuk meneliti odds dari berbagai bookmaker di dunia, mungkin anda bisa mencuri curi sedikit kesempatan untuk trading dengan resiko kecil. Bagaimana caranya ?

TRADING BETFAIR dengan RESIKO KECIL

Trading BETFAIR dengan resiko kecil disini tetap mempunyai resiko, hanya saja diminimalkan. Untuk trading BETFAIR dengan resiko kecil kita harus bermain BETFAIR sebelum mereka menjadi IN-PLAY. Contoh yang mudah adalah Over/Under dalam sebuah pertandingan sepakbola yang akan di IN-PLAY kan oleh BETFAIR. Pada saat pertandingan dimulai, nilai BACK/LAY dari UNDER akan cenderung turun (apabila tidak terjadi gol). Bagaimana kalau terjadi gol ? Itu adalah resikonya. Saya pun tidak bisa berbuat apa apa. Jadi triknya adalah sebagai berikut. Coba bandingkan harga-harga UNDER di bookmaker-bookmaker yang lain (bisa dilakukan melalui website-website yang membandingkan antar bookmaker semisal TIPEX). Cari tahu apakah BETFAIR mempunyai odds terbaik ? Bila YA, maka anda boleh melakukan BACK pada posisi UNDER tersebut. Nilai yang kita inginkan bukan nilai BACK yang aktif saat ini, kalau bisa nilai BACK yang lagi antri di belakangnya. Tunggu beberapa jam kemudian, bila sudah di MATCH, maka silakan melakukan LAY di nilai yang lebih kecil, 3-4 point sudah cukup, tidak perlu terlalu serakah. Cek kembali sebelum pertandingan dimulai, apakah sudah MATCH atau belum. Kalau belum, silakan lakukan hal tersebut dalam IN-PLAY. Silakan tunggu sebentar pasti akan MATCH. Resiko-resiko yang ada antara lain adalah nilai UNDER yang semakin naik setelah kita melakukan BACK, adanya gol di awal pertandingan. Kedua hal tersebut bila terjadi dapat mengakibatkan kita menjadi rugi. Jadi berhati-hatilah. DO SMART TRADING, NOT SMART GAMBLING.

artikel dikutip dari
http://www.panduanbetting.com/2010/02/betting-strategies-strategi-taruhan/arbitrage-trading-dalam-betfair-apa-bisa/